Pada pertandingan showdown Realme Mobile Legends Cup (RMC Season 6), team BloodThirsyKings garapan Mobazane kembali menantang Blacklist International. Sayang, dua pentolan Blacklist International, Ohmyv33nus dan Wise mangkir dalam laga itu. Tanpa duet Ohmyv33nus dan Wise, Blacklist International seperti tidak dianggap! Akhirnya, Blacklist berimprovisasi dengan geser Gonzales yang semula main di goldlane pada SEA Game 2021 […]
Read MoreMobaZane, pemain sekaligus kapten asal BTK angkat bicara menanggapi ucapan fans terkait sosok BLCK Wise sebagai jungler terbaik. Performa BTK di M3 membuktikan bahwa tim asal Amerika Utara ini memiliki tempat setara untuk bersanding dengan tim-tim kuat asal SEA. Bukan hanya ini, bahkan BTK bisa mengalahkan sang juara M3 pada perputaran pertama babak playoffs. Penampilan […]
Read MoreRRQ Xin melihat tim Blacklist International sangat kuat saat menggunakan hero ini, terlebih lagi saat melawan ONIC Esports di M3 World Championship. Pertarungan antara ONIC Esports dan juga Blacklist International sungguh luar biasa seru, melihat pertarungan antara Indonesia dan Filipina kembali terjadi di turnamen internasional terbesar ini. ONIC yang kalah bersaing dengan Wise dan kawan-kawan […]
Read MoreJungler dari Blacklist International, Wise, sebut ingin berhadapan dengan salah satu pemain ONIC Esports dalam M3 World Championship. Turnamen internasional terbesar Mobile Legends saat ini sudah berjalan dengan baik pada babak grup kemarin, di mana Blacklist International berhasil menempati puncak grup A. Melihat mereka akan masuk ke babak playoffs, ada beberapa tim yang diinginkan oleh […]
Read MoreOmega Kelra akhirnya memberikan ucap permintaan maaf kepada OhMyV33nus, Wise serta para korban yang telah ia lecehkan di live stream. Salah seorang pemain bintang dari Omega Esports yaitu Kelra baru-baru ini menghebohkan jagad media sosial karena melakukan tindak pelecehan seksual dan penghinaan terhadap kaum LGBTQ+. Kelra melakukan semua hal itu saat sedang bermain di live […]
Read MoreSosok pemain ikonik dari Indonesia yaitu RRQ Lemon turut mengomentari performa Wise Blacklist International yang menurutnya biasa saja tapi ditopang oleh 2 pemain yang kuat. Lemon memberikan komentarnya saat sedang menonton siaran langsung MSC di live streaming-nya, saat itu memang sedang ada pertandingan antara Blacklist International melawan RSG Malaysia. BACA JUGA: Lawan Blacklist International di […]
Read MoreLagi-lagi netizen atau publik Mobile Legends Indonesia berulah dengan menghujat 2 pemain Blacklist International yaitu OHMYV33NUS & Wise dan Emperor marah besar kepada mereka. Kedekatan mereka memang menjadi sorotan bagi komunitas Mobile Legends Indonesia belakangan ini terutama setelah mereka menjuarai Mobile Legends Professional League (MPL) Philippines Season 7. Sayangnya banyak sikap tidak terpuji dan tidak […]
Read More